Bekasi, Koranpelita.co- Melalui Komsos TNI dan masyarakat dapat mencari solusi dan menyamakan persepsi dalam menyelesaikan permasalahan di lingkungan,
Dalam kesempatan itu Babinsa Sertu Rudi Hartono memberikan pemahaman himbauan tentang perlunya menerapkan protokol kesehatan Covid-19 baik di lingkungan tempat tinggal maupun di tempat umun dengan cara melaksanakan 3M (Memakai Masker, menjaga jarak dan mencuci tangan di tempat air yg mengalir “Ucapnya Sertu Rudi Hartono
Lanjut” Ia juga menambahkan penting pelaksanan Vaksinasi bagi warga masyarakat. Penyuntikan vaksin akan memicu sistem kekebalan tubuh untuk mengenali virus yang sudah tidak aktif ini dan memproduksi antibodi untuk melawannya sehingga tidak terjadi infeksi covid-19 “Terang Sertu Rudi Hartono
Kali ini bertempat
Ruang Tiga Pilar Desa Pasirsari, Jl.Raya Kalimalang Desa Pasirsari kecamatan Cikarang Selatan Kabupaten Bekasi
Senin,(21/06/2021)
Dalam Melaksanakan Komsos membahas tentang pentingnya keamanan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) meningkatkan kembali Ronda malam meminimalisir tindak kriminal di wilayah desa Pasirsari “Ujar Babinsa.
Dirinya berpesan agar selalu menjaga kebersihan lingkungan dan melaksanakan kerja bakti dan tidak membuang sampah sembarangan “ucapnya
kemudian Babinsa juga menghimbau masyarakat tentang Pentingnya Protokol Kesehatan pada masa pendemi Covid-19 adaptasi kebiasaan baru selalu menjalankan 5 M, Memakai masker, Menjaga Jarak, Menghindari kerumunan, Mencuci Tangan sesering mungkin dengan Sabun dan
Mengurangi Mobilitas
“Tandas Babinsa
Dalam kegiatan komsos tersebut Selain Babinsa
Sertu Rudi Hartono
juga dihadiri Para Ketua RT dan ketua RW desa Pasirsari,
Bimaspol desa Pasirsari Aiptu Sunaryo dan Tokoh masyarakat desa Pasirsari “tutupnya (∆)