Babinsa Koramil 08 Lemahabang Ajak Warga Bangun Saluran Air

Bekasi,koranpelita.co ||| Akibat tingginya curah hujan akhir-akhir ini Babinsa desa Jatireja Serda Margono mengajak warga melakukan kegiatan kerja bakti

Kegiatan tersebut berlangsung di
Cipaganti RT 05/07 Desa Jatireja, Kecamatan Cikarang Timur Kabupaten Bekasi pada Kamis 23/12/2021

Menurutnya dengan Melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan dan perbaikan Saluran Air di perumahan Cipaganti RT 05/07 Desa Jatireja bersama Aparatur desa dengan warga untuk mengantisipasi adanya potensi banjir yang tiap menjelang Natal dan Tahun Baru selalu datang tanpa di undang ” ujar Margono

Selain Babinsa Koramil 08 Lemahabang kegiatan tersebut juga dihadiri oleh
Kaur perencanaan Dani Ramdani,Ketua Rw, dan ketua RT Serta warga masyarakat desa Jatireja

BACA JUGA:  Sasaran Fisik Satgas TMMD ke 123 Kodim 0510/Trs  Percepat Pengecoran

Saat di jumpai awak media dia menyampaikan kalau Tumpukan Sampah dan gorong gorong di lakukan pembersihan seminimal mungkin dapat membuat lancarnya air sehingga tidak ada genangan air yang tertampung sehingga nantinya akan menimbulkan banjir air akan masuk kerumah warga ” Kata Margono kepada awak media

Kami bersama warga Sengaja membuat saluran air agar tebingnya menjadi lebih tinggi lagi agar air mudah mengalir dengan lancar ” tambahnya

Redaktur 2
Latest posts by Redaktur 2 (see all)
BACA JUGA:  Silaturahmi Ramadhan , Kapolres Metro Tangerang Kota Kunjungi Ponpes Alhasaniyah di Telunaga Tangerang